Inilah Daftar Penyakit Yang Sering Menyerang Kucing Dan Perlu Diwaspadai

Inspirasi Pintar,- Sahabat jika kalian baru memiliki hewan peliharaan terutama kucing, ada beberapa hal yang harus sahabat kenali yaitu penyakit-penyakit yang menyerang kucing sahabat, dan penyakit ini umum dialami oleh kucing di dunia, serta untuk penangannya juga beragam berdasarkan penyakit yang dialami oleh kucing itu sendiri

Setiap mahluk hidup didunia memiliki daya tahan tubuh sendiri termasuk juga kucing, mereka juga memiliki cara tersendiri untuk menangani penyakitnya akan tetapi membutuhkan waktu yang cukup lama, dan kita sebagai pemelihara nya bisa membantu mempercepat dalam proses penyembuhan serta penanganan dalam menangani penyakit dari kucing tersebut. Berikut beberapa penyakit yang sering menyerang kucing


Waspadai Penyakit-penyakit Yang Sering Menyerang Kucing


1. Kucing Muntah-muntah

Kucing yang muntah-muntah merupakan penyakit yang sering dialami kucing ini disebabkan bisa karena daya tahan tubuh yang lemah atau sedang sakit bisa juga karena tersendak makan , jadi kucing yang muntah muntah kita hurus bisa menelitinya lebih lanjut apakah ia sakit atau hanya tersendak makanan.

2. Sakit Mata atau Belekan

Kucing yang sakit mata biasanya diawali dari mata kucing yang belekan ini disebabkan oleh virus dan bakteri yang kemudian menyebabkan mata kucing mengeuarkan cairan serta lendir yang lama kelaman mengeras menjadi belek jika dalam waktu lama tidak ditangani dengan baik ini akan menyebabkan mata kucing sakit atau sakit mata.



Waspadai Penyakit-penyakit Yang Sering Menyerang Kucing

3. Kucing Jamuran

Jika kita melihat kucing kesayangan kita terserang jamuran terutama pada bagian wajah atau bagian kupingnya kita akan merasa risih serta mnegurangi kelucuan si kucing tersebut selain itu juga kita merasa takut jamuran tersebut akan menular ke kita pemeliharanya, Jamuran juga disebabkan oleh bakteri atau kondisi kucing lembab atau akibat luka , luka yang disebabbak kutu pada kucing karena sering menggaruknya, untuk mengatasinya , sahabat bisa memandikannya terlebih dahulu dengan shampo khusu kucing kemudian memberikan salep untuk kucing yang jamuran bisa didapat di petshop, dan bisa juga dengan kapur lemon, bisa dibeli di pasar tradisional yaitu kapur yang baru dimasak/dari pembakaran kemudia di campur dengan lemon / jeruk nipis, Kapur yang digunakan biasanya kapur yang digunakan orang tua jaman dahulu untuk menginang (kapur - sirih)



Inilah Daftar Penyakit Yang Sering Menyerang Kucing Dan Perlu Diwaspadai

 
4. Kutu Kucing


Selain manusia dan hewan berbulu lainnya kucing juga memiliki masalah serupa yakni kutu, kutu kucing berbeda dengan kutu pada manusia walau pun demikian kutu kucing sangatlah berbahaya karena merupakan parasit yang bisa menggerogoti kulit kucing ini juga yang bisa menyebabkan kucing sahabat jamuran, Kutu ini juga bisa masuk kedalam telinga kucing ini menyebabkan kucing akan menggaruk garuk telingangya sehingga menyebabkan luka serta bulu yang rontok, selain itu juga kutu ini bisa menyebabkan kucing radang, untuk mngetasinya sahabat harus memandikannya dengan shampo khusus kucing, kemudian memberikannya babyoil, selain itu juga bisa membrikannya perasan jeruk nipis yang di lumuri ke badan kucing.

5 Kucing Cacingan

seperti yang sudah saya bahas di artikel sebelumnya tentang penyakit cacingan pada kucing, kucing cacingan membuat pemilik mencadi cemas selain mengurangi berat badan kucing yang cacingan juga terlihat lesu, bisa muntah-muntah yang disebabkan oleh sacing pita, selain itu juga penyakit cacingan bisa menular pada kita manusia dan binatang lainnya yang berada di sekitar kucing yang terserang cacingan, cara pengobatannya menggunakan obat cacing khusus kucing.


Inilah Daftar Penyakit Yang Sering Menyerang Kucing Dan Perlu Diwaspadai


6. Penyakit FLUTD / Penyakit saluran kencing

Untuk jenis penyakit yang satu ini saya kurang begitu memahaminya karena sejauh saya memelihara kucing belum pernah mengalami hal tersebut penyakit ini dialami oleh kucing betina dan jantan yaitu ketika kucing BAB dan buang air kecil mengeluarkan darah dan susah BAB, hal ini disebabkan oleh penggumpalan / pembatuan pada kandung kemih, untuk penangannya sahabat bisa bawa kucing sahabat ke dokter hewan.


Semoga bermanfaat dan jangan lupa sayangi kucing dengan pelukan serta belayan yang lembut yah,..

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak