Penting Dan Kenali Jenis-jenis Penyakit Paru-paru Lebih Dini Serta Penanganannya !

Inspirasi Pintar,- Mengenali penyakit kita lebih dini itu sangatlah penting terutama pada penyakit dalam seperti penyakit paru-paru, penyakit paru-paru adalah penyakit yang mematikan jika terlambat ditangani dan merupakan penyakit yang menular (TBC), penularan ini juga bisa terjadi ketika seseorang sedang bersin atau batuk.

Penyakit paru-paru bisa di obati secara tradisonal atau pun moderen yakni meninum obat dengan resep dokter biasanya 6-12 bulan.

dan berikut adalah jenis-jenis dari penyakit Paru-paru dan cara pengatasinya:
Penting Dan Kenali Jenis-jenis Penyakit Paru-paru Lebih Dini Serta Penanganannya !


- Asma 

 Asma adalah salah satu jenis penyakit paru-paru yang banyak diderita oleh banyak orang, walau pun penyakit asma merupakan jenis penyakit paru-paru ringan, tapi jangan pernah menganggapnya sepele, karena penyakit Asma bisa kambuh dan merembet pada penyakit paru-paru yang lebih prah atau kronis.

Penyakit Asma bisa terjadi karena banyak faktor bisa terserang virus atau pun faktor bawaan atau keturunan dari keluarga yang sudah mengalaminya. cara mengatasi penyakit ini ketika sedang kumat yakni membawa oksigen kecil untuk pertolangan pertama ketika kambuh, dan bisa dirujuk kerumah sakit atau dokter.

- Radang Paru-paru atau Pneumonia Torax

Penyakit radang paru-paru / Pneomonia Torak adalah salah satu penyakit paru-paru termasuk kedalam kategori penyakit paru-paru yang sangat berbahaya, dan bisa terulang atau kambuh.

gejala dari penyakit ini serupa dengan penyakit paru-paru pada umumnya , seperti batuk, batuk, deman, nafsu makan berkurang, sering sendawa, membuang gas yang tidak wajar dengan aroma busuk, nyeri pada dada, dan mual-mual, 

Pneumonia Torax awalnya seperti penyakit flu biasa karena tidak memiliki ciri-ciri yang serupa, yakni meriang batuk dan nafsu makan berkurang. Pneomonia ini terjadi karena virus dan bakteri yang masuk kedalam paru-paru.

Penderita Pneumonia Torax akan tersa tersiksa dengan nafas sesak tersengal-sengal dengan nyeri di bagian dada yang luar biasa, walau pun ada beberapa orang yang tidak merasakan batuk-batuk tapi banyak juga yang batu-batuk dan ini sangat menyakitkan bagi penderita Pneumonia Torax sehingga menyebabkan orang tersebut lemas, dengan kondisi tersebut penderita juga mengalami penurun berat badan.

Pneumonia Torax terjadi karena peradangan paru-paru yang terjadi karena terdapat gelembung-gelembung mikroskopik (Alvelous) juga pada saluran udara yang kecil yakni di bagian Bronkiolus dengan Pneumonia. caranya mengatasinya yakni dengan jalur pembedahan kecil karena penyakit pneumonia torax terdapat cairan yang ada di paru-paru yang harus dikeluarkan.



Penting Dan Kenali Jenis-jenis Penyakit Paru-paru Lebih Dini Serta Penanganannya !

- Bronkitis

Bronkitis adalah salah satu bagian dari penyakit paru-pau yang mematikan selain mengganggu pernafasan, penyakit Bronkitis disebabkan oleh bakteri yang menginfeksi paru-paru, dan penderita penyakit ini biasanya mengalami batuk berdahak dengan dahak berwarna kuning yang di akibatkan oleh kuman atau virus yang menginfeksi. 

Bronkitis jika semakin parah akan sangat menyiksa yakni ketika penderita batuk-batuk maka disertai juga dengan sesak nafas dan nyeri yang luar biasa. Jangan perch menyepelahkan salah satu dari penyakit paru - paru ini karena sangat berbahaya , menular dan mematikan.

Cara mengatsai / mengobati penyakit Bronkitis yakni dengan meminum obat dengan resep dokter, kemudian berhenti untuk merokok untuk perokok dan untuk yang tidak merokok hindari paparan asap dari perokok, juga dengan banyak mengkonsumsi makanan sehat serta banyak-banyak meminum air putih.

- Paru-paru Basah

Paru-paru basah hampir serupa dengan Pneumonia atau radang paru-paru yakni terdapat cairan didalamnya dan harus segera dikeluarkan dengan cara pembedahan kecil, disedot/dikeluarkan melalui selang dan prosesnya bisa mencapai 4-7 hari tergantung pada banyaknya cairan yang ada didalamnya, dan rasanya sangat menyakitkan karena terdapat benda asing atau selang di dalam tubuh kita.

- Kangker Paru-paru 

Kangker-paru-paru, adalah peyakit paru-paru yang sangat parah dan menyebabkan kangker biasanya dilami oleh seorang perokok aktif, ini juga merupakan pembunuh ganas karena rusaknya paru-paru yang diakibatkan oleh kandungan bahan kimia beracun dari asap rokok/kandungan berbahaya dari rokok.

Dan hal tersebut bisa juga dilamai oleh perokok pasif dan ini adalah salah satu bahayanya merokok terutama untuk para perokok pasih yang terpapar oleh asap rokok dengan kurn waktu yang lama. 

Penderita biasanya ngelami batuk-batuk dengan nyeri didada , dan biasanya ketika sedang batuk dahak yang dikeluarkan bercampur dengan darah, kangker paru-paru tidaklah mudah untuk di identifikasi dan menyebabkan kangker semakin membesar dan telat dalam penanganannya.

- Tuberkolosis (TBC)

Salah satu penyakit yang sangat berbahaya dan penularannya yang sangat luas dan perupakan penyakit menular terbesar di dunia dengan angka kematian yang cukup luar biasa ketika telat dalam penanganan medis, TBC atau Tuberkolosis serupa dengan penyakit paru-paru lainnya dengan sesak nafas dan nyeri dada,

mengeluarkan banyak cairan keringat pada saat tidur dan batuk yang tidak henti-henti serta nyeri yang luar biasa pada saat batuk dimalam hari ketika kita sedang tertidur dan menggangu istirahat kita,
pencegahannya serupa dengan penyakit paru-paru lainnya yakni dengan meninum antibiotik dengan resep dokter yakni 6-12 bulan tanpa terputus, karena jika terputus satu hari saja maka harus memulainya kembali dari awal.

Segeralah konsultasikan ke dokter, Puskesmas, atau Rumah sakit terdekat untuk penanganan lebih lanjut agar bisa ditanganani dan di obati dengan tepat,.




Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak